Belum Input SDGs, Bappeda Pandeglang Beri Pendampingan 93 Desa
PANDEGLANG,RADARBANTEN.CO.ID-Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Pandeglang memberikan pendampingan terhadap 93 desa yang belum menginput aplikasi Sustainable Development Goals (SDGs). ...